.


Senin, 05 September 2011

Faktor Penentu Keberhasilan Sistem Informasi Eksekutif (SIE)

Pada postingan ini saya masih membahas tentang Sistem Informasi Ekskutif. Namun topik yang saya tulis adalah Faktor Penentu Keberhasilan Sistem Informasi Eksekutif (SIE). Antara SIE yang satu dengan yang lain pasti memiliki perbedaan, tetapi itu tergantung penggunaan dan pengguna sendiri tentunya.

 Berikut adalah beberapa Faktor Penentu Keberhasilan Sistem Informasi Eksekutif (SIE):
  1. Sponsor eksekutif yang paham dan berkomitmen
  2. Sponsor operasi
  3. Staf jasa informasi yang cocok
  4. Teknologi informasi (IT) yang tepat
  5. Manajemen data
  6. Terkait pada tujuan bisnis
  7. Mengelola penolakan organisasi
  8. Mengelola penyebaran dan evolusi sistem


Dimana keberhasilan SIE tersebut ditentukan oleh 2 hal, yaitu:
  • MBE ( Management By Exception ) Perbandingan kinerja secara aktual
  • Model mental – Membuat sari data informasi yang tepat sasaran 
Itulah tadi penjelasan singkat saya mengenai Faktor Penentu Keberhasilan Sistem Informasi Eksekutif (SIE). Bila ada kesalahan atau kekurangan mohon dibenarkan atau ditambahkan. Semoga bermanfaat..
    Your Ad Here

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

    Terjemahkan

    English French German Spain Italian Dutch

    Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
    by : APP

    Buku Tamu


    ShoutMix chat widget